Animers – Jika kalian adalah seorang Otaku dengan tontonan berbagai genre, pastinya telah menonton anime-anime bertemakan Romance, Comedy, ataupun Supernatural.
Nah untuk kesempatan kali ini, kami akan memberikan rekomendasi anime yang mencakup umur 18+ karena ini bertemakan Hard Ecchi.
Lalu apa itu Hard Ecchi? Genre ini merupakan genre yang mencakup tema mesum namun skalanya sangat besar dan hampir mendekati Hentai. Namun adegna dianimenya tidak terlalu keterlaluan dan mendekati hentai.
Lantas, apa saja yang menjadi rekomendasi kali ini? Untuk rekomendasi ini, kami memberikan 15 anime yang dinilai memiliki unsur Hard Ecchi dengan skala besar.
Apa saja itu? Yuk langsung disimak dibawha ini. Namun sebelum itu, jika kalian punya saran ataupun rekomendasi lainnya, silahkan komentar dibawah yah.
1 Akiba’s Trip The Animation
Menceritakan tentang area perbelanjaan di Akihabara. Tempat perbelanjaan ini telah diserang oleh makhluk yang dikenal sebagai “Synthisters” yang memangsa para pengunjung dari Akihabara.
Musuh ini hanya bisa dihentikan oleh paparan langsung sinar matahari, yang berarti untuk mengalahkan synthisters ini, pakaian mereka harus dirobek agar dapat langsung terkena sinar matahari.
Detail
- Japanese: AKIBA’S TRIP THE ANIMATION
- Type: TV
- Episodes: 13
- Status: Completed
- Aired: Jan 4, 2017 to Mar 29, 2017
- Producers: AT-X, DLE, Studio Mausu, BS Fuji, Tokyo MX, Evil Line Records, Docomo Anime Store, bilibili, DMM.com, Sotsu Music Publishing, EXA International, FUNimation Entertainment, Gonzo
- Genres: Action, Ecchi, Supernatural
- Duration: 23 min. per episode
- Score: 6.70
2 Date A Live
Suatu ketika gempa spasial menghancurkan pusat Eurasia yang menelan korban tidak kurang dari 150 juta jiwa.Tiga puluh tahun setelahnya, Itsuka Shidou bertemu dengan seorang gadis misterius yang datang dari dimensi lain.
Gadis itu adalah salah satu “Spirits” yang merupakan penyebab dari gempa spasial 30 tahun yang lalu.Untuk mencegah bencana besar terjadi lagi, Shido harus menyegel kekuatan Spirits dengan cara berkencan dengan gadis itu dan membuatnya jatuh cinta.
Anime ini coba menghadirkan cerita yang begitu oke banget. Mereka bahkan memberikan kita gambaran mengenai bagaimana cerita akan terus berlanjut dari episode satu ke episode lainnya. Tentu saja itu memudahkan bagi para penonton untuk mengetahui bagaimana cerita bisa berjalan.
Secara grafis, anime ini memberikan kesan yang luar biasa. Mereka menghadirkan grafik yang begitu memukau dengan beberapa efek luar biasa. Terhitung saya tak pernah melihat ada sebuah kesalahan pada setiap episode yang mereka tampilkan.
Dan yang menjadi keunggulan dari anime ini adalah para karakter wanita yang sangat cantik. Bahkan Tokisaki Kurumi menjadi salah satu karakter yang paling banyak disukai. Selain itu, terdapat karakter Tohka yang cantik jelita dan Shinon, loli imut dengan sebuah boneka.
Detail
- : デート・ア・ライブ
- Type: TV
- Episodes: 12
- Status: Completed
- Aired: Apr 6, 2013 to Jun 22, 2013
- Producers: FUNimation EntertainmentL, AIC Plus+, Nippon Columbia
- Genres: Comedy, Harem, Mecha, Romance, School, Sci-Fi, Shounen
- Duration: 23 min. per episode
- Score: 7.65
3 Fuuka
Fuuka menceritakan Yuu Haruna, anak dari desa yang bermigrasi ke ibukota. Punya hubungan jarak jauh tanpa status dengan penyanyi terkenal Koyuki Hinashi.
Pada hari-hari pertamanya di ibukota, ia ditabrak oleh Fuuka Akitsuki, yang tanpa malu-malu membanting ponselnya. Mereka masuk ke dalam sekolah dan kelas yang sama dan perlahan, mulai berteman.
Detail
- Japanese: 風夏
- Type: TV
- Episodes: 12
- Status: Completed
- Aired: Jan 6, 2017 to Mar 24, 2017
- Producers: Studio Tulip, Magic Capsule, Warner Bros., flying DOG, FUNimation Entertainment, Diomedea
- Genres: Drama, Ecchi, Music, Romance, School, Shounen
- Duration: 24 min. per episode
- Score: 6.87
4 Gakusen Toshi Asteriks
Laki-Lakidan perempuan Muda dari “Starpulse Generation” milik enam akademi membuat keinginan mereka terkabul dengan Peralatan Perang di tangan.
Mereka berlomba-lomba untuk supremasi ,Amagiri Ayato adalah salah satunya.
Ayato tiba di Rikka atas undangan Kedua Dewan Siswa Akademi Seidoukan yang bernama Claudi
Dan tepat setelah itu ia mendatangkan murka dari ” Penyihir Petalblaze” Julis, dan akhirnya harus berduel dia Pertarungan Hiburan Dimulai!.
Anime yang satu ini merupakan salah satu seri yang mendapatkan perhatian dari saya ketika perilisannya.
Hal itu tidak lepas dari jalan cerita serta berbagai konflik didalamnya yang membuat seri ini semakin popular.
Tidak hanya konflik, seri ini juga menghadirkan drama yang membuat anime ini begitu dikenal oleh para Otaku.
Bukan hanya alur cerita, karakter dari anime ini juga menjadi factor utama ketika saya menonton seri tersebut.
Dengan beragam sifat serta kemampuan membuat karakter dari anime ini cukup bagus dan terlihat tak membosankan.
Selain itu,visual dari anime ini juga bisa dibilang begitu bagus loh. Mereka berhasil menempatkan berbagai adegan dengan tepat.
Tidak hanya itu, music dari anime ini juga bisa dibilang begitu oke banget. Mereka berhasi lmenyesuaikan tema yang mereka gunakan.
Detail
- Japanese: 学戦都市アスタリスク
- Type: TV
- Episodes: 12
- Status: Completed
- Aired: Oct 3, 2015 to Dec 19, 2015
- Producers: Aniplex, A-1 Pictures, flying DOG, Aniplex of AmericaL
- Genres: Action, Comedy, Ecchi, Fantasy, Harem, Romance, School, Sci-Fi, Supernatural
- Duration: 23 min. per episode
- Score: 7.26
5 Hajimete no Gal
Hajimete no Gal adalah drama Jepang comedy romance dengan bumbu ec#hi yang mengisahkan tentang Junichi Hashiba, seorang jomblo lapuk di sekolahnya. Ia dan teman-temannya adalah satu-satunya orang di sekolah yang tidak memiliki pasangan.
Beruntung bagi Junichi, teman-temannya mengubah nasibnya ketika mereka memaksanya untuk mengatakan cinta pada seorang gadis gal bernama Yukana Yama.
Meskipun awalnya tidak berhasil, Yukana mulai melihat bahwa Junichi mungkin pria baik dan memutuskan untuk mengencaninya. Ini adalah hubungan romantis pertama Junichi, dan itu akan penuh tantangan dan adegan panas.
Dan setelah selesai nonton episode 1, menurut ane cerita animenya cukup menarik, comedy nya nggak terlalu absurd sih, tapi boleh lah.
Meskipun dari covernya terlihat seperti anime yang hard ecchi dengan penampilan karakter yang bikin sagne, tapi nyatanya anime ini soft ecchi.
Untuk genre school dan romance, kehidupan sekolahnya nggak terlalu ditonjolkan sih, dan romance nya sepertinya datar-datar saja. mungkin karena episodenya cuma ada 10 juga, jadi kayak kejar tayang.
Beberapa efek dari anime ini juga berhasil dieksekusi dengan begitu baik. Kalian bisa lihat pada bagian tertentu dimana terdapat kesan bahwa anime ini coba menghadirkan Genre Ecchi namun dengan balutan Romance serta komedi.
Detail
- Japanese: はじめてのギャル
- Type: TV
- Episodes: 10
- Status: Completed
- Aired: Jul 12, 2017 to Sep 13, 2017
- Producers: Kadokawa Shoten, AT-X, KlockWorx, Toranoana, MAGES., Glovision, Kadokawa Media House, Sun TV, Kanetsu Co., LTD., Funimation, NAZ
- Genres: Comedy, Ecchi, Romance, School, Shounen
- Duration: 23 min. per ep.
- Score: 6.51
6 High School DxD
Hyoudou Issei adalah seorang siswa biasa seperti siswa SMA lainnya yang ingin memiliki harem di hidupnya.
Namun, sialnya saat kencan pertamanya dengan seorang gadis cantik, ia justru diserang secara brutal oleh malaikat yang jatuh dari langit hingga membuatnya tewas. Setelah kejadian itu, kakak kelasnya yang cantik membuatnya bereinkarnasi sebagai setan.
Kakak kelasnya mengatakan padanya bahwa sekarang Issei menjadi setan, sama sepertinya. Sejak kejadian itu, Issei ikut terseret dalam pertempuran antara setan dengan malaikat.
Saya setengah takjub dan setengah terkejut dengan fakta bahwa High School DxD berlanjut ke musim keempat. Mengingat anime ini sebagian besar berisi dengan dada, menurut saya luar biasa sekali bahwa anime DxD masih tetap berlanjut.
Semakin jauh cerita di anime ini semakin kuat unsur shounen-nya, satu hal yang perlu saya akui mengingat anime ini isinya semula hanya dada saja.
Hal trivial yang menarik adalah, bila kita mengurutkan keempat musim High School DxD, kata tambahan setiap musimnya akan memunculkan frasa “New Born Hero”, yang menjadi gambaran pertumbuhan Issei di dalam seri ini.
Meskipun konten seriusnya semakin lama semakin dominan, unsur dada yang menjadi trademark DxD tetap memiliki peranan yang penting.
Bahkan pada episode 0 DxD Hero, di tengah-tengah ketegangan yang ada, lagu tidak penting macam ini menjadi bagian penting dari episode tersebut.
Sebagai penutup, High School DxD telah berevolusi dari sekedar anime fan service penuh dada menjadi dada dan pertarungan seru khas anime shounen.
Detail
- Jumlah Episode : 12 + 2 OVA (S1), 12 + 1 OVA (S2) & 12 + 1 OVA (S3)
- Musim Rilis : Winter 2012 (S1), Summer 2013 (S2) & Spring 2015 (S3)
- Studio yang Memproduksi : TNK
- Durasi per Episode : 24 Menit
- Genre : Action, Harem, Comedy, Demons, Romance, Ecchi, School
- Skor di MyAnimeList : 7.68 (S1), 7.86 (S2) & 7.71 (S3)
- Credit : PervertedSubs & Kazesubs (S1), Neosubs (S2) & D-Animesub (S3)
7 High School of The Dead
Di Jepang bahkan di seluruh dunia tiba-tiba terserang wabah penyakit misterius di mana mengubah seseorang menjadi Zombie atau mayat berjalan.
Berfokus pada seorang siswa Takashi Komuro, melihat seorang laki-laki (Zombie) yang berusaha memasuki wilayah sekolahnya, dengan cepat si zombie ini menginfeksi semua yang ada di dalam, Takashi berlari dan mengumpulkan kawan untuk bertahan hidup.
High school of dead salah satu anime terbaik yang pernah saya nonton, gorenya meski di bilang low tapi tetap keren, ceritanya juga keren meski hampir sama semua penyebabnya sama film zombie lainnya.
Disini juga ada sedikit kisah romantisnya , dimana Takashi menyukai gadis teman masa kecilnya bernama Rei Miyamoto, tapi si Rey ini punya pacar yang ternyata teman baiknya si Takashi.
Namun takdir berkata lain si pacar Rey ini berubah menjadi zombie saat sedang berusaha menyelamatkan diri, seiring waktu berlalu akhirnya si Takashi dengan Rey ini kembali bersama.
Detail
- : 食戟のソーマ
- Type: TV
- Episodes: 24
- Status: Completed
- Aired: Apr 4, 2015 to Sep 26, 2015
- Producers: J.C.Staff, Mainichi Broadcasting, Sentai FilmworksL
- Genres: Ecchi, School, Shounen
- Duration: 25 min. per episode
- Score: 8.71
8 Kono Subarashii ni Seifuku Wo
Seri yang mendapatkaan kepopuleran karena cerita yang sableng ini merupakan salah satu anime yang begitu memukau.
Mereka mampu menghadirkan drama yang menggelitik perut namun disisi lain tetap memberikan kesan supernatural walaupun agak sableng.
Disisi lain, anime ini juga memamfaatkan karakter bodoh dari anime tersebut untuk membuat sebuah komedi yang mampu menggocok perut.
Sebut sajaAqua yang merupakan dewi sableng teman dari Kazuma. Belum lagi ada Megumin si penyihir goblok ditambah Darkness si masokis akut.
Cerita berkisah tentang kehidupan Kazuma Satou, seorang hikkikomori yang kecanduan game, anime, dan manga.
Sebuah kecelakaan lalu lintas membuat hidupnya hampir berakhir, namun ia terbangun dan melihat wanita cantik yang mengaku sebagai dewa.
Kazuma ingin hidup dalam kedamaian namun dewa yang mengirimnya ke dunia ini memberikan masalah satu-persatu, dan kemudian pasukan raja iblis memata-matai dirinya.
Detail
- Japanese: この素晴らしい世界に祝福を!
- Type: TV
- Episodes: 10
- Status: Completed
- Aired: Jan 14, 2016 to Mar 17, 2016
- Producers: Half H.P Studio, Nippon Columbia, Studio Deen
- Genres: Adventure, Comedy, Fantasy, Romance, Supernatural, Ecchi
- Duration: 23 min. per episode
- Score: 8.08
9 Monster Musume no Nichijou
Tiga tahun lalu, dunia menganggap para harpy, centaur, gadis kucing, dan sebagainya hanyalah sebuah mitos belaka. Berkat “Pertukaran Budaya Antar Spesies” mereka pun tercipta.
Meski tidak sempurna… Saat seorang pria malang bernama Kurusu Kimihito ditunjuk sebagai “sukarelawan” oleh pemerintah dalam program pertukaran itu, kehidupannya berubah drastis.
Gadis setengah ular bernama Miia kini tinggal bersamanya.
Tugas Kurusu adalah merawat dan memastikan dia bisa hidup normal. Namun malang bagi Kurusu, Miia itu super duper seksi, sementara hubungan badan antar manusia dan manusia setengah monster sangat dilarang.
Ditambah lagi, gadis setengah kuda dan harpy genit juga ikut tinggal satu atap bersamanya. Apakah yang akan terjadi pada pria yang punya libido tinggi itu?
- Japanese: モンスター娘のいる日常
- Type: TV
- Episodes: 12
- Status: Completed
- Aired: Jul 8, 2015 to Sep 23, 2015
- Producers: Sentai FilmworksL, Lerche, TOHO animation
- Genres: Comedy, Ecchi, Fantasy, Harem, Romance, Seinen
- Duration: 23 min. per episode
- Score: 7.59
10 Nanatsu no Taizai
Nanatsu no Taizai, adalah sekelompok ksatria jahat yang bersekongkol untuk menggulingkan kerajaan Britannia, yang isunya telah dihabisi oleh Holy Knight, meskipun beberapa orang menduga kalau mereka masih hidup.
10 tahun kemudian, Holy Knight telah melakukan kudeta dan membunuh sang raja, dan kerajaan dikusai oleh peraturan baru.
Elizabeth, putri dari sang raja, berkelana untuk mencari “Nanatsu no Taizai”, meminta bantuan mereka untuk merebut kembali kerajaannya.
Seri berikutnya merupakan anime yang sampai saat ini masih popular dikalangan otaku. Dengan cerita yang begitu oke serta konflik membuat seri ini mendapatkan perhatian lebih.
Tidak hanya konflik, anime ini juga menghadirkan drama serta unsur supernatural didalamnya.
Selain itu, kesan romance dari anime ini juga terlihat banget dan mampu dipadukan dengan genre supernatural.
Selain cerita, anime ini juga menghadirkan karakter yang sangat-sangat misterius dan tak diketahui asal-usulnya.
Bukan hanya karakter, tetapi visual yang mereka hadirkan bisa dibilang begitu ciamik. Karena beberapa efek berhasil disesuaikan dengan baikloh.
Selain visual, anime ini juga menghadirkan music yang begitu emosional loh. Salah satu yang saya sukai adalah Opening dari anime ini.
Namun jangan lupakan ending dari anime tersebut, karena mereka menghadirkan kesan slow ketika memutar lagu ED dari anime itu.
Detail
- Japanese: 七つの大罪
- Type: TV
- Episodes: 24
- Status: Completed
- Aired: Oct 5, 2014 to Mar 29, 2015
- Producers: Aniplex, Dentsu, A-1 Pictures, Mainichi Broadcasting, Kodansha, Movic
- Genres: Action, Adventure, Fantasy, Shounen, Supernatural, Ecchi, Harem
- Duration: 24 min. per episode
- Score: 8.31
11 Rosario no Vampire
Tsukune Aono, tanpa sengaja mendaftar ke Akademi Youkai, sebuah akademi rahasia berisikan para monster. Dengan kata lain adalah sebuah akademi untuk monster-monster.
Setelah mengetahui kenyataan itu akademi yang menyeramkan, dia berusaha melarikan diri, namun seorang wanita cantik jatuh cinta kepadanya dan melarangnya untuk pergi dari akademi.
Wanita itu tahu bahwa Tsukune adalah manusia biasa yang dilarang masuk ke akademi itu, suasana berubah ketika Akashiya Moka sang wanita Vampire Super melindungi dan merahasiakan bahwa Tsukune adalah manusia.
Detail
- Japanese: ロザリオとバンパイア
- Type: TV
- Episodes: 13
- Status: Completed
- Aired: Jan 3, 2008 to Mar 27, 2008
- Producers: GDH, Yomiko Advertising,Happinet Pictures, Atelier Musa,Shueisha, Sotsu Music Publishing
- Genres: Harem, Comedy, Romance, Ecchi, Vampire, Fantasy, School, Shounen
- Duration: 23 min. per episode
- Score: 7.08
12 Shinmai Maou no Testament
Hei, kau bilang kau ingin punya adik, bukan? Begitulah pertanyaan yang dilancarkan Ayah dari Toujou Basara yang membuatnya jadi grogi, Basara sendiri adalah seorang siswa SMA yang masih duduk di kelas 1.
Yang lebih parahnya lagi, Ayahnya mengatakan kalau ia akan menikah lagi.
Beliau berangkat ke luar negeri setelah memenuhi keinginan Basara yaitu memberikannya seorang adik angkat, Adik angkatnya itu kebetulan adalah seorang kakak beradik yang amat manis.
Tapi wujud asli dari Mio dan Maria adalah Raja Iblis yang masih pemula dan Succubus! Basara Hampir saja menandatangani kontrak perjanjian yang menentukan Tuan dan Pelayannya, akan tetapi terjadi kesalahan fatal di tengah kontrak tersebut, alhasil Miolah yang menjadi Pelayan dan Basaralah yang menjadi Tuannya.
Semenjak kontrak itu dibuat, Basara sering dihimpitkan dengan situasi Echhi, namun dibalik itu Mio rupanya sedang dikejar-kejar oleh Kaum Iblis dan juga Kaum Pahlawan! Drama penuh aksi dari Pemegang kontrak terkuat ini pun dimulai.
Detail
- Japanese: 新妹魔王の契約者〈テスタメント〉
- Type: TV
- Episodes: 12
- Status: Completed
- Aired: Jan 8, 2015 to ?
- Producers: Kadokawa Shoten, AT-X, Nippon Columbia, Kadokawa Pictures Japan, The Klock Worx, Production IMS, Mobcast
- Genres: Action, Ecchi, Fantasy, Harem, Romance
- Duration: 23 min. per episode
- Score: 7.25
13 Shokugeki no Souma
Shokugeki no Soma menceritakan seorang pemuda bernama Sōma Yukihira, yang bercita-cita menjadi seorang full-time chef di restoran milik ayahnya dan melampaui keahlian memasak ayahnya.
Namun beberapa saat setelah ia lulus dari SMP, ayahnya , Jōichirō Yukihira, mendapatkan pekerjaan baru di Amerika dan menutup restorannya.
Walaupun begitu, semangat bertarung Sōma hidup kembali setelah menerima tantangan dari ayahnya yaitu untuk bertahan di sebuah sekolah kuliner elit dimana hanya 10% siswa yang dapat lulus dari sekolah tersebut.
Seorang siswa SMP yang baru lulus mempunyai impian menjadi juru masak terkenal didunia, yang ingin mengikuti jejak ayahnya yang terlebih dahulu terkenal sebagai seorang chef terkenal direstoran ternama diluar negeri.
Suatu hari ayah Souma mendapat tawaran pekerjaan baru yang membuat kedainya terpaksa ditutup, hal itu membuat perasaan Souma menjadi kaget karena di sanalah ia melatih keahlian memasaknya sejak kecil.
Demi mewujudkan mimpinya ia menolak untuk penutupan kedai tersebut. Perdebatan dengan sang ayah akhirnya membuat Souma harus dipindahkan disekolah memasak nomor satu yaitu Akademi Tootsuki.
Kehidupan beratnya Souma dimulai sejak ia memasuki sekolah tersebut demi menghidupkan kembali restoran Yukihira.
Detail:
- : 食戟のソーマ
- Type: TV
- Episodes: 24
- Status: Completed
- Aired: Apr 4, 2015 to Sep 26, 2015
- Producers: J.C.Staff, Mainichi Broadcasting, Sentai FilmworksL
- Genres: Ecchi, School, Shounen
- Duration: 25 min. per episode
- Score: 8.71
14 Strike the Blood
Bercerita tentang keberadaan “Keturunan Keempat” atau keturunan utama dari darah Vampir,yang seharusnya hanya ada dalam cerita legenda
Di dampingi oleh dua belas “Familiar” penyebar bencana. Dan untuk mengawasi dan mengendalikan tingkah laku sang Keturunan ke’empat.
Pemerintahdan Organisasi Raja Singa memutuskan untuk mengirim seorang Kesatria Sihir yang bernama Himeragi Yukina dengan senjatanya Sekkarou, sebuah tombak anti sihirterkuat.
Saat Yukina tiba di Kota iblis, sebuah kota yang dikembangkan untuk ras non manusia ia bertemu dengan Akatsuki Kojou, pemuda yang menyandang gelar “Keturunan Ke’empat”. Apa yang akan terjadi?
Anime yang satu ini cukup memberikan kesan yang luar biasa ketika saya menontonnya.
Hal itu terlihat dari cara mereka memberikan drama dengan menambahkan unsur konflik didalamnya.
Secara tidak langsung, hal itu sangat berdampak kepada anime itu kedepannya. Hal itu bisa dilihat dari setiap episode-nya.
Sangat disayangkan bahwa seri yang satu ini memiliki karakter yang tidak terlalu banyak.
Namun tidak bisa dipungkiri bahwa karakter dari anime ini memiliki pengaruh yang sangat besar.
Contohnya saja si Guru Loli yang begitu cantik dan imut tersebut. Inginku rasanya memeluk dirinya.
Bukan hanya itu, visual dari anime ini juga mampu diperlihatkan dengan begitu baik.Terlihat beberapa adegan mampu disempurnakan oleh sang studio.
Selain itu, musik dari anime ini juga sangat bagus dan sesuai dengan tema supernatural namun disertai romance.
Tentu saja itu menjadi nilai plus dari anime tersebut.
Detail
- Japanese: ストライク・ザ・ブラッド
- Type: TV
- Episodes: 24
- Status: Completed
- Aired: Oct 4, 2013 to Mar 28, 2014
- Producers: Silver Link., Connect
- Genres: Action, Ecchi, Fantasy, Harem, School, Shounen, Supernatural, Vampire
- Duration: 24 min. per ep.
- Score: 7.44
15 TO Love RU
Anime ini bercerita tentang Yuuki Rito, remaja SMA yang tidak bisa mengakui cintanya kepada gadis yang ia sukai, Haruna Sairenji.
Suatu hari saat pulang ke rumah dan langsung berendam dikamar mandi, tiba-tiba muncul seorang gadis telanjang yang datang entah dari mana di bak mandinya.
Gadis itu bernama Lala dan dia berasal dari planet Deviluke, ia seorang putri pewaris tahta.
Ayahnya ingin dia kembali ke planet asalnya sehingga dia bisa menikah dengan salah satu calon suami yang dipilih, tapi dia memutuskan kalau dia ingin menikah dengan Rito dan tetap di Bumi.
Rencana Lala dihambat oleh seorang jendral kerajaan Deviluke yang bernama Zastin, yang diutus untuk menjemput kembali Lala namun gagal.
Ayah Lala yang marah pun datang ke bumi. Ia menantang Rito bertarung. Jika Ritomenang , ia boleh menikahi Lala. Jika Rito kalah , ia akan dibunuh dan bumi akan hancur. Mulai dari sinilah kisah hidup Rito.
Detail:
- : 恋と嘘
- Type: TV
- Episodes: 12
- Status: Completed
- Aired: Jul 4, 2017 to Sep 19, 2008
- Producers: Frontier Works, Pony Canyon, Kodansha, Ultra Super Pictures, Memory-Tech, Amuse, Hakuhodo DY Music & Pictures, Animatic, DeNA, A-Sketch, Sentai Filmworks, LIDENFILMS
- Genres: Drama, Romance, School,Ecchi,School
- Duration: 24 min. per ep.
- Score: 7.50
16 Trinity Seven
Hari-hari normal yang dialami oleh Kasuga Arata tiba-tiba berubah saat munculnya Matahari Hitam.
Matahari itu menyebabkan kota tempat Arata tinggal hancur.Karenanya, hidup normalnya dibuat ulang oleh sebuah kitab penyihir yang diberikan oleh teman masa kecilnya.
Dan seorang penyihir datang ke kota itu untuk menyelidiki kejadian itu, apa yang akan terjadi selanjutnya? Bagaimana dengan Arata?
Seri yang satu ini bisa dibilang mendapatkan perhatian yang cukup besar ketika perilisannya pada tahun 2014.
Dengan berbagai cerita yang menarik serta diselingi berbagai konflik membuat seri ini menjadi salah satu anime popular saat itu.
Bukan hanya itu, seri yang satu ini menghadirkan karakter dengan berbagai sifat serta kecantikan yang berbeda-beda.
Tidak hanya karakter, anime ini juga memperlihatkan visual serta music yang memukau dan menjadi nilai tambah dari seri yang satu ini.
Anime ini juga merupakan salah satu anime favorit saya sampai saat ini loh.
Detail
- Japanese: トリニティセブ
- Type: TV
- Episodes: 12
- Status: Completed
- Aired: Oct 8, 2014 to Dec 24, 2014
- Producers: TV Tokyo, Seven Arcs, Avex Entertainment, Sotsu Agency, Plum
- Genres: Action, Comedy, Ecchi, Fantasy, Harem, Magic, Romance, School, Shounen, Supernatural
- Duration: 24 min. per episode
- Score: 7.47
Nah sahabat Animers itulah rekomendasi anime Hard Ecchi untuk kamu. Akhir kata sampai jumpa lagi di artikel selanjutnya.
Keywords:
- anime hard echi
- daftar anime hard ecchi
- rekomendasi anime hard ecchi
- Anime ecchi hard
- daftar anime ecchi
- anime hard echhi
- anime hard ecchi terbaik
- download anime hard ecchi
- echi
- anime ecchi 2019